Sistem PLTS On Grid: Apa Keuntungannya?

Sistem PLTS On Grid: Apa Keuntungannya?

Sistem PLTS On Grid bisa dikatakan lebih luas secara penggunaannya. Sistem ini bisa memanfaatkan sumber energi matahari dan juga jaringan dari PLN secara bergantian sesuai dengan situasi. Lalu apa yang membuat sistem PLTS ini menguntungkan? Simak ulasan lengkapnya di bawah ini. Apa Itu Sistem PLTS On Grid? 1. Definisi dan Konsep Dasar Sistem PLTS On-Grid […]

Cara Memanfaatkan Listrik Tenaga Surya untuk Rumah Tangga

Cara Memanfaatkan Listrik Tenaga Surya untuk Rumah Tangga

Energi yang berasal dari matahari jadi salah satu energi alternatif terbaik yang ada di muka bumi. Dengan memanfaatkan energi listrik tenaga surya, Anda bisa lebih menghemat tagihan PLN, ikut menjaga kelestarian alam, dan yang pasti lebih ramah lingkungan. Energi listrik yang didapat dari tenaga matahari bisa dimanfaatkan untuk berbagai kebutuhan rumah tangga. Ini berarti ada […]

Mengenal Lebih Dekat Sistem PLTS Off Grid

Mengenal Lebih Dekat Sistem PLTS Off Grid

Dalam sistem pembangkit listrik tenaga surya (PLTS), ada yang disebut dengan sistem PLTS Off Grid. Sistem memungkinkan Anda untuk menyimpan energi surya ke dalam baterai. Dengan adanya sistem tersebut, maka bisa menjadikan energi listrik alternatif untuk solusi dalam menyediakan listrik ke daerah-daerah terpencil yang belum terjangkau PLN. Apa itu Sistem PLTS Off Grid? PLTS Off […]

Apa Saja Sistem Panel Surya?

Berdasarkan fungsinya, sistem panel surya dapat dibagi menjadi beberapa jenis, seperti sistem On-Grid, Off-Grid, dan Hybrid.

Inilah 4 Alasan Anda Harus Memasang Instalasi Solar Panel

Inilah 4 Alasan Anda Harus Memasang Instalasi Solar Panel

Tahukah Anda, di Indonesia solar panel telah banyak dipasang sebagai salah satu cara menghemat biaya listrik. Solar panel merupakan salah satu sumber energi listrik terbarukan yang dapat dipasang pada atap setiap rumah. Tak lain tak bukan tujuannya adalah untuk memaksimalkan cahaya matahari yang kemudian diolah menjadi tenaga listrik. Berikut merupakan kelebihan instalasi solar panel! 1. […]

Pengertian Dan Cara Kerja Listrik Panel Surya untuk Rumah

Pengertian Dan Cara Kerja Listrik Panel Surya untuk Rumah

Disadari atau tidak, saat ini listrik panel surya untuk rumah banyak diminati. Tak hanya untuk keperluan umum saja, namun juga hunian pribadi. Hal ini menandakan bahwa panel surya memang bisa diandalkan untuk keperluan cadangan sumber daya listrik. Berikut adalah penjelasannya. Apa Itu Listrik Panel Surya? Saat ini, semakin banyak orang yang beralih ke energi terbarukan […]

Panduan Singkat Memasang PLTS Atap Rumah

Panduan Singkat Memasang PLTS Atap Rumah

Matahari menjadi salah satu sumber daya alam terbarukan yang umum digunakan untuk berbagai hal. Mulai dari mengeringkan pakaian, hingga menyalakan peralatan elektronik yang menggunakan pembangkit listrik tenaga surya (PLTS). Mungkin Anda tengah berpikir apakah kita bisa menggunakan PLTS atap rumah tanpa perlu menggunakan listrik dari PLN. Dan di sini, jawabannya adalah “iya”. Berdasarkan Peraturan Menteri […]

Mengenal Jenis Panel Surya Rumah

Mengenal Jenis Panel Surya Rumah

Anda pasti sudah tidak asing lagi dengan panel surya rumah bukan? Ini merupakan sebuah energi listrik yang digunakan untuk membangkitkan tenaga listrik disalurkan ke rumah-rumah. Ini menggunakan sumber utama sinar matahari sehingga sangat ramah lingkungan.  Macam-Macam Panel Surya Rumah Pada dasarnya, panel surya dibagi menjadi beberapa jenis yaitu on grid, off grid dan hybrid. Sistem […]